Friday, December 16, 2011

CARA MUDAH MENGGABUNGKAN VIDEO DARI YOUTUBE


Cara mudah untuk menggabungkan video-video
yang di dowload dari youtube (An easy way to merge the videos that in the dowload from youtube)

Jika kita mendownload video dari youtube maka video tersebut di pecah beberapa bagian yang dimaksudkan supaya ukuran filenya bisa menjadi kecil. Banyak cara untuk mengabungkan bagian-bagian video yang sudah di download, tetapi ada cara yang paling mudah yaitu dengan menggunakan  software Free Avi Video Joiner yang tidak hanya menggabungkan video dengan format flv, avi, mpeg, mp4 tapi juga bisa sebagai converter ke format yang kita inginkan. Bila kita belum mempunyai software  tersebut kita dapat mendownloadnya. KLIK DISINI
 
Langkah-langkah untuk menggabungkan video
1. Pilih add video untuk mengambil file-file video yang ingin kita gabungkan dan setelah itu pilih next
 
2. Pilih output directory yang akan menyimpan hasil gabungan video kita dan juga pilih format yang kita inginkan untuk video yang telah kita gabungkan kemudian pilih join now.
 
3. Setelah proses kita bisa memilih “open folder” untuk  melihat hasil video yang telah digabungkan, atau  “finish” untuk memulai menggabungkan video-video yang baru atau “exit” jika kita ingin keluar.


Selamat mencoba, semoga berhasil...

19 comments:

Anonymous said...

gan Password rar nya mna

Amazing said...

miracle.
trims sudah mampir...

Anonymous said...

thanks gan sangat membantu ^^

Anonymous said...

dari smua software buat gabungin file file cuma dari blog ini doang yang bisa. mantap gan. thanks banget nh..

Unknown said...

pass rar ny apa gan ?

Amazing said...

miracle

Anonymous said...

gan,,passwordnya gak bisa
bantu dong gan
:(

Amazing said...

miracle pswrdnya...masak gak bisa??

Anonymous said...

gan kok nggk bisa ada tulisan " 3514781406 " is not a valid integer value

Amazing said...

format videonya yang mo digabungkan apa?

mudah sekali kok menggabungkan video dengan free avi player...biasanya gak ada masalah mungkin proses awalnya yang salah...

Anonymous said...

gan saya udah punya softwarenya, tapi bacaanya 'convert' bukan 'join now' gimana itu??

Amazing said...

berarti ada bagian partnya yang hilang jadi softwarenya di instal ulang aja...

Anonymous said...

mantap gan, sangat membantu...

Anonymous said...

mantap gan, sangat membantu. thank's

Unknown said...

thx Gan sungguh aticle yang sangat membantu

Unknown said...

Makasih gan

masternet said...

Mantap gan, makasih share nya

Anonymous said...

gan,kok gabisa ya malah yang keluar 3514781406 " is not a valid integer value,formatnya mp4,yg dari daily motion,mohon bantuan nya ya :)

Blog Tutorial said...

sedang dalam masa percobaan, semoga berhasil (y) nicetutor

JUMP MENU

Jump Menu
!--Page Navigation Start-->